Start Menu Windows Classic

Sejak keluarnya windows vista, pihak microsoft telah memperbarui tampilan start menu. Berbeda dengan start menu yang lama/classic yang akan menggunakan hampir seluruh layar apabila kita telah menginstall banyak program, start menu yang baru tidak melebar seperti yang lama. Banyak program yang dapat merubah start menu windows xp menjadi semirip windows vista/seven. Namun kali ini ane mau berbagi program yang dapat merubah tampilan start menu di windows vista/seven menjadi tampilan start menu classic seperti yang ada di windows xp.

Cara penggunan program ini pun tidak terlalu sulit, hampir sama dengan program yang merubah start menu windows xp menjadi start menu windows vista/seven. Ditambah lagi program ini tidak perlu diinstall, cukup di extract dan tinggal klik file cwsm.exe . Maka start menu kamu akan menjadi tampilan lama/classic.

Tersedia beberapa tampilan yang disediakan, bila ingin merubahnya tinggal klik kanan pada tombol start menu kamu
Lalu pilih Options, kamu bisa kreasikan sendiri tampilan sesuai yang kamu suka pada window Options start menu kamu.

Dan jika kamu mau mengembalikan ke tampilan start menu yang asli, jika sementar tersedia pilihan pada start menu, tapi bila ingin permanen tinggal klik kanan tombol start menu kamu, lalu pilih Exit dan Start menu kamu pun akan kembali normal.

Situs resminya : coreaffinity.megabyet.net
Langsung download (bahasa : inggris) : cwsm_zip_english.zip

Komentar

Postingan populer dari blog ini

BlueSoleil 5.4.277.0

Online YM Generator Blogger

Scan Situs Asing